Pemerintah Desa Kandang

Edit Content

PEMERINTAH DESA KANDANG

IMG_20170821_150310

Lembaga Keswadayaan Masyarakat Jaya Mandiri Kandang, ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas Masyarakat dalam bidang Keterampilan.

sebanyak 20 orang terdiri dari unsur LKM dan Relawan nampak begitu serius mengikuti PKM Keterampilan yang diselenggarakan tim Fasilitator Kelompok (Faskel Tim 7)

IMG_20170821_150310

Pelatihan kali ini bertempat di Balai Desa Kendaldoyong, Senin, (21-08-2017). Puluhan peserta yang terdiri dari tiga desa (Kendalrejo, Kendaldoyong, Kandang) nampak memenuhi Ruangan Rapat Baldes Kendaldoyong.

Pelatihan diawali dengan Orientasi tentang sampah oleh narasumber dari DPU Kabupaten Pemalang.

Penanganan tentang sampah menjadi Pekerjaan yang serius untuk disikapi, maka dari itu dari Orientasi tentang Sampah, peserta pelatihan diharapkan dapat mengelola Sampah yang tidak berharga menjadi barang mempunyai nilai jual. hal itu dilakukan untuk mengurangi dampak Sampah yang bisa berpengaruh dengan kesehatan, serta menyebankan Lingkungan menjadi Kumuh.

Program Kotaku (Kota Tanpa Kumuh) menjadi jawaban dari berbagai permasahan Lingkungan kumuh. dan tentunya harus diimbangi dengan kebiasaan Hidup Sehat dilingkungan masing masing.

Mari bersama LKM Jaya Mandiri Kandang Tangani Kumuh, Dilingkungan Desa Kandang.

(rj/rj)

#KandangDesaku

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *